Berita Liburan Hari Ini

Wisata

CURUG MALELA: Menjelajahi Surga Tersembunyi saat Liburan Sekolah

28 Juni 2024, 14:40 WIB

Jika di Kanada ada air terjun Niagara, di Kabupaten Bandung Barat tepatnya di Desa Cicadas, Kecamatan Rongga, terdapat air terjun Malela.